Monday, November 18, 2013

Tali sepatu bukan hanya sekedar pengikat sepatu.

Caranya? Coba ikuti teknik ikat tali sepatu yang out of the box ini. 

Permainan tali - temali di sini baru sebagian aja, lho! Sekali mencobanya, kamu juga bisa menciptakan teknikmu sendiri.

Colour Lacing 
Kamu bisa membuat sneakers- mu lebih 'berwarna' dengan dua warna tali sepatu yang berbeda. Pilih tali sepatu yang berbentk silinder (bukan yang pipih).








Train Track Lacing 
Karena beberapa eyelets (lubang tali sepatu) harus dilewati oleh lebih dari satu tali, pilihlah tali yang bentuknya pipih.   









Lattice Lacing 
Trik untuk mempermudah lattice lacing adalah dengan mengerjakan tiap baris tali satu per satu.  kuning terlebih dahulu, baru yang biru kemudian atau sebaliknya.









Loop Back Lacing 
Tali-temali mirip ikatan korset ini bisa membagi warna di sisi yang berbeda.









Checkerboard Lacing 
Lakukan teknik colour lacing sebagai dasar, lalu anyam dengan tali sepatu kedua. Mau bikin tampilan 'papan catur' di sneakers-mu? Lakukan teknik ini dengan perpaduan tali sepatu hitam – putih. Cool!

No comments :

Post a Comment